OLG Indonesia sebagai mitra strategis Unimal berpartisipasi aktif dalam presentasi program KMMI Tahun 2021 setelah pada minggu sebelumnya diumumkan sebagai salah satu perguruan tinggi yang layak/lolos seleksi tahap pertama. OLG Indonesia berkomitmen untuk mensukseskan program tersebut melalui desain kurikulum, pemberian materi kuliah dan praktik pembuatan website serta simulasi e-commmerce.
Dalam proses seleksi wawancara, perguruan tinggi akan menyampaikan presentasi maksimum 8 slide (waktu maksimum 15 menit untuk presentasi dan demo) dengan outline bahan presentasi sebagai berikut:
1. Komitmen pimpinan perguruan tinggi dan tim pelaksana
2. Kesiapan infrastruktur dan pengalaman pembelajaran daring
3. Kesiapan modul dan tim pengajar
4. Kesiapan kerja sama dengan DUDI
5. Penjaminan mutu
6. Komitmen penganggaran yang transparan dan akuntabel
7. Simulasi demo pembelajaran melalui sistem yang akan digunaka
0 Komentar
Mohon berkomentar dengan bahasa yang baik dan sopan. Terima Kasih!